DBasia.news – Demi dapat bisa merekrut Jack Grealish dari Aston Villa Manchester United kabarnya siap mengorbankan Sergio Romero. Manchester United mengakhiri Premier League dengen menempati posisi ketiga. Sementara itu, di Liga Europa dan Piala FA, Man United mencapai semifinal. Ole Gunnar Solskjaer sadar, materi pemain Manchester United saat ini belum cukup…